Skip to content

Yuk Coba Cara Merawat Kuku di Rumah dengan Mudah

  • by

Kuku merupakan aset berharga bagi seseorang, terutama wanita. Tentu saja Anda harus merawatnya secara optimal. Cara merawat kuku di rumah bisa menjadi sarana mudah mendapatkan kuku sehat, tanpa perlu keluar uang banyak. Berikut ulasan lengkapnya.

Beberapa Cara untuk Merawat Kuku di Rumah

Perawatan kuku sebenarnya mudah. Anda bisa melakukannya dengan bahan-bahan yang tersedia di rumah. Misalnya minyak pelembab, lidah buaya, dan sebagainya. Ini cara selengkapnya.

  • Gunakan losion pelembab agar kuku tidak kering.
  • Sebaiknya jangan potong kutikula agar kuku tidak rentan penyakit.
  • Jangan kontak dengan air terlalu lama, sehingga kuku tetap kuat.
  • Potong kuku secara rutin, dan jangan terlalu dalam.
  • Hindari kebiasaan menggigit kuku.

Manfaat Merawat Kuku

Sebagai aset penting tubuh, kuku harus selalu dirawat dengan baik. Manfaatnya begitu besar ketika Anda merawatnya dengan baik. Ini beberapa manfaatnya yang bisa diperoleh.

  • Mencegah terjadinya infeksi.
  • Membantu mencegah terjadinya kerusakan kuku.
  • Sebagai upaya gaya hidup sehat.
  • Membantu agar persendian tangan lebih sehat.
  • Kuku lebih indah, dan enak dipandang.

Nah itu dia beberapa cara merawat kuku di rumah, dengan mudah, dan tentunya menyehatkan tubuh Anda. Menicure dan pedicure rutin juga bisa Anda lakukan dengan alat yang bisa Anda beli sendiri.