Pasti anda sudah tidak asing dengan buah yang satu ini, yaitu buah kersen. Mungkin anda tahu pohon dan buahnya, namun tidak tahu namanya. Pohon ini lebih dikenal dengan nama talok, baleci, kersem dan keres. Karena tergolong sebagai tanaman liar, pohon kersen bisa ditemukan dengan mudah […]
Manfaat Buah Kersen Untuk Membantu Mengobati Penyakit
